Penerapan Ilmu Fisika Pada Teknik Mesin




Sebelum kita membahas tentang penerapan ilmu fisika pada teknik mesin , alangkah baiknya kita mengenal terlebih dahulu definisi ilmu fisika dan teknik mesin.

● Ilmu Fisika (physic science) adalah ilmu tentang alam dalam makna yang terluas. Fisika mempelajari gejala alam yang tidak hidup atau dalam lingkup ruang dan waktu. cabang ilmu pengetahuan sains yang mempelajari sesuatu yang konkret dan dapat dibuktikan secara matematis dengan menggunakan rumus-rumus persamaan yang dikembangkan oleh para fisikiawan.

Teknik Mesin (mechanical engineering) adalah ilmu teknik mengenai aplikasi dari prinsip fisika untuk analisis , desain , manufaktur dan pemeliharaan suatu sistem mekanik. Ilmu ini membutuhkan pengertian mendalam atas konsep utama dari cabang ilmu mekanika, kinematika, teknik material, termodinamika dan energi.

~ Hubungan antara ilmu fisika dengan teknik mesin
Ilmu fisika ataupun fisika dasar adalah konsep yang mendasari teknik mesin yang berkaitan dengan hukum alam, kaitannya dengan statika struktur maupun penyelesaian problema dalam teknik mesin.

Source : wikipedia.org

■ Penerapan ilmu fisika pada teknik mesin

Konsep Fisika
- Fisik & pengukuran
- Gerakan dalam satu dimensi
- Gerakan dalam dua dimensi
- Vektor
- Hukum-hukum gerakan
- Gerakan Sirkulasi
- Energi & Perpindahan Energi
- Potensial Energi
- Momentum linear & tumbukan
- Rotasi objek tetap tentang sumbu tetap
- Momentum sudut
- Kesetimbangan statis & elastisitas
- Gravitasi keseluruhan
- Mekanika fluida

Konsep fisika diatas akan diterapkan pada teknik mesin untuk

Mekanika
- Analisi
- Desain
- Manufaktur
- Sistem perawatan mekanika

■ Beberapa contoh konsep fisika yang diterapkan pada mesin

1. Penentuan gaya angkat pada pesawat terbang untuk mendapatkan ukuran presisi






2. Penggunaan karburator yang berfungsi mengalirkan bahan bakar dan mencampurnya dengan aliran udara yang masuk



3. Termodinamika Mesin



source : wikipedia
               Serway Jewett : Physics for Scientists and Engineers

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tips Mengelola Usaha Rental PS 3 2018

Analisa Usaha Dan Rincian Modal Rental PS 3 2018